Ada 3 saran yang bisa anda lakukan untuk memulai tahap awal dan umum belajar SEO
1. Bagaimana Memulai Blog dengan Benar?
Lakukanlah hal-hal SEO berikut ini untuk awal dari memulai blog :
- Blog apa yang akan Anda buat? Pilihlah Tema Blog Yang Dikuasai dan tentunya sama dengan hobby anda
- Bagaimana memilih kata kunci yang baik? Lakukan Riset Kata Kunci!
- Buatlah nama blog yang sesuai dengan isinya
2. Lakukanlah Onpage Optimization (Optimasi Onpage)
- Pilihlah keyword yang cerdik, termasuk penggunaannya dalam frase.
- Gunakan keyword yang diincar pada Title.
- Sebisanya gunakan symbol “|” pada Title.
- Penggunan Header Tag.
- Rapatkan keyword yang cukup pada content, dan bukan keyword spamming.
- Tempatkan keyword pada awal dan akhir webpage.
- Gunakan Alt Tag yang tepat pada image.
- Gunakan struktur template blog yang seo friendly.
- Gunakan title tag, meta tag, dan heading tag untuk mengatur cara mesin pencari melihat blog anda.
- Gunakan sitemap (peta situs), Google Webmaster Tools, Google Analytics, serta feedburner.
3. Lakukanlah Offpage Optimization (Optimasi Offpage)
- Carilah banyak backlink agar blog anda terlihat berotoritas
- Sebarlah link Blog anda lewat apa saja
0 comments:
Post a Comment